SERI KESENIAN LOKAL BANYUMAS: LAIS

Lais; seni tari tradisional yang disajikan oleh seorang penari pria yang berdandan selayaknya wanita yang dilakukan pada saat pemain sedang mengalami intrance. Lais biasa disajikan sebagai bagian dari pertunjukan ebeg. Lais pernah berkembang di hampir seluruh wilayah kultur Banyumas.

Comments

Popular posts from this blog

MAKNA SIMBOLIK PADA PROPERTI BEGALAN

KONSEP KARYA TARI SELIRING GENTING

PRODUKSI BATIK BANYUMASAN